Awards

header ads

Bocoran ZUK Edge II, dual kamera dan layar menepi

Sebuah bocoran terbaru dari akun weibo memperlihatkan sebuah smartphone terbaru ZUK Edge II. Generasi terbaru dari ZUK Edge ini hadir dengan embel-embel spesial edition, mempunyai warna biru dengan gambar kartun Luo Tianyi, karakter vocaloid asal Cina. Sepertinya warna biru akan menjadi tren smartphone di tahun 2017 ini. Selain warna biru juga terlihat warna hitam dalam untuk versi standard.

 

Dari bocoran gambar tersebur, ZUK Edge II kemungkinan mempunyai layar ukuran 5.5 inch dengan layar yang melengkung di kedua sisinya.  Terdapat dua kamera belakang. Di bawah modul kamera belakang terdapat laser focus dan LED flash di atas

Grill Speaker terdapat di bagian bawah body Edge dan tombol volume dan tombol power terlihat di sisi kanan. Serta untuk port menggunakan USB Type C. 

Belum diketahui tanggal rilis dan harganya karena memang masih terlalui dini. 
Kita tunggu saja..

Posting Komentar

0 Komentar